Berikut ini adalah pertanyaan dari Jillsanders pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Tokoh: Anna, Dito, Liya.
Tema: Menghargai Keberagaman Pekerjaan.
Anna: Haii teman-teman, Apa kabar kalian?
Dito: Baik Ann
Liya: Baik kok
Anna: Dito, Dengar-dengar ayah kamu bekerja sebagai satpam di pabrik ya?
Liya: Iya Ditt dengar-dengar emang gitu?
Dito: Iya temen-temen, emang kenapa?
Anna: Ya gapapa sih
Liya: Cuma satpam ya pekerjaan ayahmu Dit
Anna: Ayahku dong jadi Pegawai bank
Dito: Udah temen-temen, walaupun ayahku cuma satpam di pabrik dia tetep ayahku kok
Anna: Iya maaf ya ditt
Liya: Maaf ya.
Pesan moral: Kita harus bisa menghargai setiap keberagaman pekerjaan/profesi orang lain sebab itu semua adalah kekayaan bangsa.
Maaf ya kalo salah dan panjang banget)))
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh evaaalf12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 27 Jul 22