Berikut ini adalah pertanyaan dari gracemay524 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawab:
Diketahui:...
Ditanya:...
Penyelesaian:...
2.Jeslin tinggal di kota Medan bersuhu 24°C di musim hujan , jeslin berangkat ke kota London dari bandara Kualanamu karena ada acara keluarga. Jeslin tiba siang hari di kota London pada musim dingin bersuhu mencapai -12°C. Tentukan perbedaan suhu kota Medan dan London yang dialami Jeslin?
Jawab:
Diketahui:...
Ditanya:...
penyelesaian:...
3.Seekor ikan berenang pada kedalaman 6 Meter di bawah permukaan laut ikan tersebut melihat mangsa tersebut berada di kedalaman 9 Meter dibawah permukaan laut, tepat dibawahnya. Berapa meter ikan tersebut harus turun untuk mendapatkan mangsanya?
Jawab:
Diketahui:...
Ditanya:...
Penyelesaian:...
Cttn: Di buat diketahui , di tanya, dan penyelesaian nya ya ( ◜‿◝ )♡
MAKASIH!!!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1. Diketahui :
-suhu awal = -18⁰C
-Suhu saat dimasak = 112⁰
-Penurunan suhu = 48⁰C
Ditanya : suhu saat dihidangkan/suhu akhir
Penyelesaian:
Suhu masak - penurunan suhu
= 112-58
= 64⁰C
Jadi, suhu daging tersebut saat disajikan adalah 64⁰C
2. Diket :
-Suhu Medan = 24⁰C
-Suhu London = -12⁰C
Ditanya : Perbedaan suhu antara Medan dan London
Penyelesaian
Suhu Medan-suhu London
=24-(-12)
=36
Jadi, perbedaan suhu antara Medan dan London adalah sebesar 36⁰C
3. Diket:
- kedalaman ikan = 6m dibawah permukaan laut
- kedalaman mangsa = 9m dibawah permukaan laut
Ditanya : berapa meter ikan harus turun untuk mendapt mangsa
Penyelesaian :
Kedalaman mangsa - kedalaman ikan
= 9-6
=3
Jadi ikan harus menyelam 3 meter ke bawah untuk mendapatkan mangsa
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ayu4ngelina dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 12 Dec 22