3. Pak Tukiran memiliki lahan seluas 2,5 hektar. Seluas 25%

Berikut ini adalah pertanyaan dari syafinaaszahiraputri pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

3. Pak Tukiran memiliki lahan seluas 2,5 hektar. Seluas 25% dari lahan tersebut ditempati bangunan rumah keluarga dan anak-anaknya, bagian ditanami palawija, 3 5 dan sisa lahannya ditanami melon. Berapa hektar luas lahan yang ditanami melon? (plsss cepetan di tolong ;;(( remed)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Luas yang ditanami melon adalah luas total dikurangi palawija dan rumah keluarga dengan mengubah satuan luasnya dahulu. Hasil sisanya adalah 3.750m²

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui:

Lahan = 2,5 hektar

Luas yang digunakan rumah = 25%

Luas yang digunakan palawija = 3/5

Luas yang digunakan melon = sisa

Ditanya:

Luas yang ditanami melon?

Jawab:

Total = 2,5 hektar = 25000m²

Total = rumah + palawija + melon

25000 = 25% total + 3/5 total + sisa

25000-(\frac{25}{100} * 25000) - (\frac{3}{5} * 25000) = sisa\\25.000 - 6.250 - 15.000 = sisa\\sisa = 3.750

jadi sisa yg ditanami melon adalah 3.750m²

Pelajari lebih lanjut:

pelajari lebih lanjut tentang satuan panjang yomemimo.com/tugas/47382453

Detil jawaban:

mapel: Matematika

kelas: SD-1

bab: Bab 3 - Pengenalan satuan waktu dan panjang

kode: 1.2.3

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Mar 23