Berikut ini adalah pertanyaan dari fanesaputrim pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Apapun profesi atau pekerjaan yang dijalani selalu saja kita dihadapkan pada hak dan kewajiban, misalnya nelayan. Pernyataan berikutyang benar tentang hak dan kewajiban seorang nelayan adalah (Kalian dapat memilih lebih dari satu jawaban) a. Kewajiban nelayan adalah menjaga ekosistemlaut dengan cara menangkap ikan menggunakan bahan peledak. Koyaban nelayan adalah menjaga Kelestarian ekosistem out dengan menangkap ikan menggunakan jaring. Hak nelayan adalah mendapat pasokan garam yang melimpah Hak nelayan adalah mendapat hasil tangkapan ikan yang melimpah
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Kewajiban nelayan adalah menjaga kelestarian ekosistem laut dengan menangkap ikan menggunakan jaringan.
Sementara hak nelayan adalah mendapat hasil tangkapan ikan yang melimpah.
Semoga membantu:)
Maaf kalau salah ya;)
Tolong jadikan jawaban tercerdas><
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dvnartanti dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 16 May 22