Satu rangkaian kereta api Jabodetabek terdiri dari 8 gerbong. Berangkat

Berikut ini adalah pertanyaan dari reginabuleleng8 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Satu rangkaian kereta api Jabodetabek terdiri dari 8 gerbong. Berangkat dari stasiun Manggarai ke Bogor. Tiap gerbong berisi 275 penumpang. Di Stasiun Pasar Minggu turun sebanyak 350 penumpang, di Stasiun Lenteng Agung turun 250 penumpang, dan di Stasiun Depok Baru turun 2 kali jumlah penumpang yang turun di Pasar Minggu. Di Stasiun Citayam, naik 98 penumpang. Setelah Itu semua penumpang turun di Stasiun Bogor. Hitunglah berapa orang yang turun di Stasiun Bogor

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Total penumpang:

8x275=2200

2200-350=1850

1850-250=1600

1600-350x2=900

900+98=998

Total yang turun di stasiun Bogor adalah 998 penumpang/orang

Semoga benar dan mmebantu!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zonenight dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 21 Nov 22