mengapa kegiatan pergudangan termasuk kegiatan produksi? jelaskan!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari bagasprabowo2021 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa kegiatan pergudangan termasuk kegiatan produksi? jelaskan!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pergudangan merupakan penyimpanan barang dalam skala besar melalui metode tertentu. Alasan diperlukannya pergudangan adalah untuk menyediakan barang. Tidak setiap produk diperlukan sepanjang waktu. Namun, beberapa waktu tertentu saja dibutuhkan. Sehingga gudang dapat menampungnya. Ketika suatu saat diperlukan, barang dapat dijumpai di bangunan tersebut.

Pergudangan merupakan elemen penting dalam suatu usaha bisnis. Sebab, kegiatan tersebut membantu menjembatani antara waktu produksi dengan konsumsi. Misalnya waktu produksi dan konsumsi jas hujan yang berbeda. Produksi barang ini dapat dilakukan pada musim kemarau. Namun, penjualan akan optimal ketika musim hujan tiba.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mnazriel281 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Dec 22