Berikut ini adalah pertanyaan dari monickadetiana73 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. menurut saya pribadi kesetaraan gender pada era ini saat belum sempurna dan merata, dapat dilihat pada era teknologi saat ini perempuan secara konsisten berada pada posisi yang lebih dirugikan, misalkan saja tentang hal kesenjangan gender di pasar kerja dimana adanya segmentasi jenis kelamin angkatan kerja, ada juga kekerasan fisik dimana mereka mendapat kekerasan dalam rumah tangga, perdangan perempuan, bahkan mendapat catcalling di tempat umum . Pihak perempuan menjadi penanggung paling berat akibat ketidaksetaraan yang terjadi, namun pada dasarnya ketidaksetaraan itu merugikan semua orang.
2. saya pribadi tidak keberatan dengan adanya kesetaraan gender, justru setuju namun ada beberapa poin yang harus di tegaskan seperti poin mengenasi kesetaraan gender sendiri tidak melulu dipandang sebagai hak dan kewajiban yang sama tanpa adanya pertimbangan. Mengingat bahwa isu yang muncul mengenai isu kesetraan gender diartikan menjadi segala sesuatu, baik itu hak maupun kewajiban, mutlak sama dengan laki-laki. Pihak perempuan pastinya tidak akan bisa menanggung tanggung jawab laki-laki, maupun sebaliknya. Maka dari itu, perlu adanya pembangunan yang berkelanjutan yang setiap butir tujuannya tidak lupa menjunjung tinggi Hak Asasi Manusia untuk mencapai kesetaraan gender dan pemberdaayaan perempuan sehingga perempuan mendapatkan kedudukan yang layak bukan karena rasa iba, tetapi kerja keras memberi pengaruh terhadap sekitarnya.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ryuziux dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 11 Apr 23