Jelaskan pentingnya uang dalam suatu perekonomian

Berikut ini adalah pertanyaan dari ferdiansaekonomi99 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan pentingnya uang dalam suatu perekonomian

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Uang dipakai untuk menunjukkan nilai berbagai macam barang dan jasa yang diperjualbelikan, menunjukkan besarnya kekayaan, dan menghitung besar kecilnya pinjaman.

Uang juga dipakai untuk menentukan harga barang/jasa. Sebagai alat satuan hitung, uang berperan untuk memperlancar pertukaran barang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh prettiestrraa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Jan 23