apa yang diperlukan dalam mengaransemen lagu? Tolong bantu yaa kak!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari wandriyani46 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa yang diperlukan dalam mengaransemen lagu?


Tolong bantu yaa kak!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ada enam hal yang dapat diperhatikan dalam proses

mengaransemen lagu, yaitu;

1. Memahami latar belakang komponis dan makna teks lagunya.

2. Melakukan analisis bentuk dan struktur lagu yang akan diaransemen, dan memahami unsur-unsur

musiknya.

3. Pengetahuan tentang instrumen musik yang dipilih.

4. Bentuk aransemen musik.

5. Penggunaan teknik dalam mengolah unsur-unsur musik pada lagu yang akan diaransemen.

6. Penulisan notasi.

Penjelasan:

Semoga Bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nadyasyilfa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Jun 21