Tolong bantu jawab kak​

Berikut ini adalah pertanyaan dari efikusumawati1981 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Tolong bantu jawab kak​
Tolong bantu jawab kak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jumlah siswa dari ekstrakurikuler yang merupakan modus dari data tersebut adalah 13 siswa

.

Pembahasan

Statistika adalah ilmu yang mempelajari di dalam bidang pengolahan data, dengan tujuan sebagai dasar dari pengambilan suatu tindakan atau keputusan. Pengambilan data tersebut dilakukan dengan cara, yaitu mengumpulkan, menyajikan, serta menganalisis data, supaya keputusan atau tindakan yang dibuat bersifat objektif dan sistematis.

.

Di dalam ilmu statistika terdapat beberapa istilah-istilah, yaitu:

1). Mean (Rata-rata)

Mean atau rata-rata adalah angka yang mewakili keseluruhan dari sekumpulan data.

=\frac{Jumlah \: data}{Banyak \: data}

.

2). Modus

Modus adalah nilai yang paling sering muncul atau nilai yang memiliki frekuensi tinggi

.

3). Median

Median adalah nilai tengah dari suatu data, jika data tersebut diurutkan dari yang terkecil sampai yang terbesar.

.

4). Jangkauan

Jangkauan adalah selisih dari nilai tertinggi dengan nilai terendah

=Nilai \: tertinggi - Nilai \: terendah

.

Cara menentukan banyak data pada diagram lingkaran:

Diagram lingkaran dengan persentase=

 = \frac{ \alpha }{100} \times \beta

.

Diagram lingkaran dengan besar sudut=

 = \frac{ \alpha }{360 \degree} \times \beta

.

α=Persentase data atau besar sudut dari data

β=Jumlah keseluruhan dari data

.

Penyelesaian

Diketahui

Jumlah siswa yang menyukaimu musik dan silat=13 siswa

.

Ditanya

Jumlah siswa dari ekstrakurikuler yang merupakan modus dari data tersebut adalah...

.

Jawab

Modus dari data tersebut=Ekstrakurikuler basket

.

Persentase siswa yang mengikuti ekstrakurikuler musik=

 = 360 \degree - (130 + 100 + 80)\degree

 = 360 \degree - 310\degree

 = 50 \degree

.

Musik + Silat=13 \: siswa

50 \degree + 80 \degree=13 \: siswa

130 \degree = 13 \: siswa

.

Jumlah siswa yang mengikuti ekstrakurikuler basket=

 = Basket = 130 \degree = 13 \: siswa

.

Jadi, jumlah siswa dari ekstrakurikuler yang merupakan modus dari data tersebut adalah 13 siswa

.

Pelajari Lebih Lanjut

Materi mengenai statistika waktu dapat dipelajari di link berikut:

  1. Pengertian percobaan statistika: yomemimo.com/tugas/12606252
  2. Menentukan mean, median, dan modus: yomemimo.com/tugas/6810700
  3. Contoh soal serupa: yomemimo.com/tugas/1115047

.

===================================

Detail Jawaban

Kelas: 9

Mapel: Matematika

Kategori: Statistika

Kode: 9.2.4

Kata kunci: Statistika, data, nilai, frekuensi, mean, modus, median, jangkauan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Alexvio dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 15 Jul 21