Berikut ini adalah pertanyaan dari npl7 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Manfaat air lemon dapat membantumeringankan masalah pencernaan bila dicampur
dengan air panas, termasuk di antaranya mual,
mulas, dan membuang benalu. Dengan minum
jus lemon secara teratur, perut dibantu untuk
menghilangkan sampah secara efisien.
Perbaikan pilihan kata yang bercetak miring pada
teks tersebut adalah
a. benalu diganti parasit dan sampah diganti
kotoran
b. benalu diganti parasit dan sampah diganti
limbah
c. benalu diganti perusak dan sampah diganti
kotoran
d. benalu diganti perusak dan sampah diganti
limbah
dengan air panas, termasuk di antaranya mual,
mulas, dan membuang benalu. Dengan minum
jus lemon secara teratur, perut dibantu untuk
menghilangkan sampah secara efisien.
Perbaikan pilihan kata yang bercetak miring pada
teks tersebut adalah
a. benalu diganti parasit dan sampah diganti
kotoran
b. benalu diganti parasit dan sampah diganti
limbah
c. benalu diganti perusak dan sampah diganti
kotoran
d. benalu diganti perusak dan sampah diganti
limbah
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
b. benalu diganti parasit dan sampah diganti limbah
Penjelasan:
karena jawaban tersebut adalah sinonim dari kata pada teks diatas.
Tambahan :
Sinonim adalah hubungan semantik yang menyatakan adanya kesamaan makna antara satu kata dengan kata lainnya.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh IlyasF1645 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 27 Jun 21