Ani akan membungkus kado yang berbentuk tabung dengan kertas kado.

Berikut ini adalah pertanyaan dari novalvarel001 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Ani akan membungkus kado yang berbentuk tabung dengan kertas kado. Ukuran panjangkado tersebut 20 cm dan panjang garis tengah bagian bawahnya 14 cm. Maka luas kertas
kado yang diperlukan Ani adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

1.rumus volume

rumus tabung iyalah: v=1/4×22/7×14×14×20

yang 14 dibagi dengan angka 7 di bawah angka 22 menjadi 2,kemudian yang 20 di bagi dengan 4 menjadi 5.

jawabannya=3,080

2.rumus luas

Ltabung=2×pi×r(r+t)

=2×22/7×14(14+20)

=88×34

  • =2992 cm2

jadi jawabannya adalah 2992 cm2

ingatnya volume dan luas itu berbeda,yaa!!

!!!

semoga membantu jangan lupa jadikan jawaban terbaik :)

cukup satu saja yang di jawab yang cara nomor 2

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pita846139 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Jul 21