Berikut ini adalah pertanyaan dari tfany1 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Bilangan pecahan yang senilai dengan 2/4 adalah ½, 3/6, 4/8, 5/10 dan seterusnya. Banyak sekali pecahan yang senilai dengan 2/4. Caranya adalah kita sederhanakan terlebih dahulu pecahan 2/4, kemudian setelah disederhanakan hasilnya kita kalikan dengan n/n, dengan n adalah bilangan asli positif. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat di pembahasan
Pembahasan
Bentuk sederhana dari adalah
=
=
Kemudian kita kalikan dengan bilangan asli dimulai dari 3, 4, 5, 6, dan seterusnya yaitu
Dan seterusnya
Jadi pecahan yang senilaidengan adalah
Dan seterusnya
Pelajari lebih lanjut
Contoh soal lain tentang pecahan
- Pada awalnya, drum air yang ada di taman rumah hanya berisi 1/4 bagian. Karena semalam turun hujan lebat, maka isinya sekarang hampir menjadi penuh, yaitu 4/5. Banyak air hujan yang menambah isi dalam drum tersebut: yomemimo.com/tugas/29308234
- 4 per 5 dikurangi 1 per 4: yomemimo.com/tugas/23254238
- Pecahan yang senilai dengan 90/54: yomemimo.com/tugas/26374382
------------------------------------------------
Detil Jawaban
Kelas : 5
Mapel : Matematika
Kategori : Pecahan
Kode : 5.2.5
#JadiRankingSatu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arsetpopeye dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 19 Aug 18