Apakah pemerintah dalam suatu negara akan melindungi dan membantu perusahaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari valenc2465 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apakah pemerintah dalam suatu negara akan melindungi dan membantu perusahaan domestik dari gempuran perusahaan asing

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

  • Ya, karena bagi suatu negara perusahaan domestik sudah seharusnya menjadi prioritas dan menjadi penguasa perekonomian dalam negeri. Karena jika perekonomian dalam negeri dikuasai oleh perusahaan asing, hal tersebut akan menghambat kemajuan perekonomian di dalam negeri. Hal tersebut karena perputaran uang dalam perekonomian akan terjadi di luar negeri jika perusahaan asing yang menguasai perekonomian lokal.
  • Pemerintah wajib melindungi perushaan-perusaan domestik dari ancaman-ancaman berupa dominasi produk impor di pasaran.
  • Dengan majunya perekonomian lokal, maka perekonomian suatu negera juga akan turut meningkat.

Pembahasan:

  • Salah satu upaya yang dapat dilakukan pemerintah adalah dengan menerapkan kebiajakan impor yang ketat, sehingga produk dari luar negeri tidak mudah masuk ke Indonesia.
  • Selain itu, perlu adanya pengembangan perindustrian di Indonesia, sehingga semua produk yang dibutuhkan oleh warga negara dapat dipenuhi oleh peroduk dalam negeri. Hal ini tentu akan mengurangi  pemeblian produk dari luar negeri.
  • Peningkatan kualitas barang dan produksi juga perlu dilakukan agar produk dalam negeri dapat bersaing dengan produk luar.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang pendidikan kewarganegaraan yomemimo.com/tugas/4059054

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 09 Nov 22