Mengapa hanya 5 negara yang memiliki hak veto

Berikut ini adalah pertanyaan dari Qieqi1109 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa hanya 5 negara yang memiliki hak veto

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dilaporkan dari laman resmi PBB , hak veto sudah diterapkan dalam organisasi internasional sebelum PBB, yakni pada Liga Bangsa-bangsa atau League of Nations.

Setiap anggota LBB memiliki hak veto terhadap keputusan non-prosedural. Artinya, setiap keputusan yang dihasilkan oleh LBB, wajib disetujui oleh seluruh anggota.

Setelah LBB dibubarkan, AS, Inggris, dan Uni Soviet bertemu untuk merumuskan pembentukan PBB dalam Konferensi Dumbarton Oaks pada Agustus-Oktober 1944 dan Konferensi Yalta pada Februari 1945.

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh malikkece532 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Jun 22