sebuah hiasan berbentuk limas segi empat alasnya berbentuk trapesium sama

Berikut ini adalah pertanyaan dari queen7989 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

sebuah hiasan berbentuk limas segi empat alasnya berbentuk trapesium sama kaki. panjang sisi sejajar alasnya adalah 5 cm dan 8 cm.jarak sisi sejajar alasnya adalah 6 cm dan tinggi limas 10 cm.tentukan volume limas tersebut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

Sebuah hiasan berbentuk limas segi empat yang alasnya berbentuk trapesium sama kaki panjang sisi sejajar alasnya adalah 5 cm dan 8 cm jarak Sisi sejajar alasnya adalah 6 cm dan tinggi limas 10 cm Tentukan volume limas tersebut.

Jawaban

Pendahuluan

Volume limas trapesium = 1/3 × luas alas × tinggi limas

                                        = 1/3 × (1/2 × (a + b) × t) × tinggi limas

Pembahasan

Diketahui :

panjang sisi sejajar (a dan b) = 5 cm dan 8 cm

jarak sisi sejajar (t) = 6 cm

tinggi limas = 10 cm

Ditanya :

Volume limas ?

Jawab :

V limas trapesium = 1/3 × (1/2 × (a + b) × t) × tinggi limas

                             = 1/3 × (1/2 × (5 + 8) × 6) × 10 cm³

                             = 1/3 × 13 × 3 × 10 cm³

                             = 130 cm³

Kesimpulan

Jadi volume limas trapesium tersebut adalah 130 cm³

Pelajari lebih lanjut tentang Volume dan Luas permukaan :

Volume sebuah tenda yang berbentuk prisma tegak segitiga → yomemimo.com/tugas/8026010Volume bangun ruang prisma segitiga → yomemimo.com/tugas/4244097Volume suatu kubus adalah 1728 dm³, tentukanlah panjang rusuk kubus tersebut dan luas permukaan → yomemimo.com/tugas/2319993Luas prisma pada gambar di bawah ini → yomemimo.com/tugas/1292284

--------------------------------------------------------------------------------

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Semoga membantu :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Kenoza1798150 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21