Pak andi mempunyai sebidang kebun berbentuk persegi panjang dengan Luas

Berikut ini adalah pertanyaan dari Stmarwahsyafaa pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Pak andi mempunyai sebidang kebun berbentuk persegi panjang dengan Luas 600 m².jika panjang kebun pak andi 25 m,berapa m lebarnya?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kebun berbentuk persegi panjang dengan luas 600 m² dan panjang 25 m. Maka lebar kebun tersebut adalah 24 m.

Penyelesaian Soal :

Diketahui : Luas kebun (L) = 600 m²

                  Panjang kebun (p) = 25 m

Ditanya : Lebar kebun (L) ?

Jawab :

Hitung lebar kebun (l) dengan menggunakan cara sebagai berikut :

L = p × l

Keterangan : L = Luas persegi panjang (cm²)  

                     p = panjang persegi panjang (cm)  

                     l = lebar persegi panjang (cm)  

Maka perhitungannya yaitu :

L = p × l

600 m² = 25 m × l

l = 600 m² / 25 m

l = 24 m

∴ Kesimpulan lebar kebun (l) tersebut adalah 24 m.

Pelajari lebih lanjut :

Materi tentang persegi panjang yomemimo.com/tugas/16101869

Materi tentang Luas persegi panjang yomemimo.com/tugas/10076487

Materi tentang Luas persegi panjang yomemimo.com/tugas/26425191

Materi tentang Keliling persegi panjang yomemimo.com/tugas/2140206

Materi tentang Keliling persegi panjang yomemimo.com/tugas/20327945

---------------------------------------

Detail Jawaban :

Kelas : 5

Mapel : Matematika

Bab : 3

Kode : 5.2.3

#AyoBelajar

Kebun berbentuk persegi panjang dengan luas 600 m² dan panjang 25 m. Maka lebar kebun tersebut adalah 24 m.Penyelesaian Soal :Diketahui : Luas kebun (L) = 600 m²                   Panjang kebun (p) = 25 mDitanya : Lebar kebun (L) ?Jawab :Hitung lebar kebun (l) dengan menggunakan cara sebagai berikut :L = p × l
Keterangan : L = Luas persegi panjang (cm²)                        p = panjang persegi panjang (cm)                        l = lebar persegi panjang (cm)  Maka perhitungannya yaitu :L = p × l
600 m² = 25 m × ll = 600 m² / 25 ml = 24 m∴ Kesimpulan lebar kebun (l) tersebut adalah 24 m.Pelajari lebih lanjut :
Materi tentang persegi panjang https://brainly.co.id/tugas/16101869
Materi tentang Luas persegi panjang brainly.co.id/tugas/10076487
Materi tentang Luas persegi panjang https://brainly.co.id/tugas/26425191
Materi tentang Keliling persegi panjang https://brainly.co.id/tugas/2140206
Materi tentang Keliling persegi panjang https://brainly.co.id/tugas/20327945
---------------------------------------
Detail Jawaban :
Kelas : 5
Mapel : Matematika
Bab : 3
Kode : 5.2.3
#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh riniadeoct dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Aug 17