Berikut ini adalah pertanyaan dari Starryshi1 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.)Tujuan peristiwa Rengasdengklok
Menjauhkan Sukarno dan Mohammad Hatta dari pengaruh Jepang. Menunjukkan Proklamasi sebagai perjuangan bangsa Indonesia, sehingga harus segera dirumuskan dan diproklamasikan. Agar Indonesia tidak jatuh ke tangan Sekutu karena adanya kekosongan kekuasaan dari pihak Jepang di Indonesia.
2.)Diplomasi artinya perundingan/perjanjian yang dibuat untuk disepakati. Nah, diplomasi ini merupakan salah satu bentuk perjuangan meraih kemerdekaan Indonesia. Para pejuang diplomasi Indonesia berunding dengan Belanda untuk membuat perjanjian yang akan dilaksanakan.26 Feb 2016.
Penjelasan:
semoga membantu (all you)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rriel2186 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 07 Jun 21