1. Sandi menjual sebuah radio dengan harga Rp320.000,00. Dari

Berikut ini adalah pertanyaan dari salsabillamutiara772 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Sandi menjual sebuah radio dengan harga Rp320.000,00. Dari hasil penjualan radio tersebut ia mengalami rugi 20%. Tentukan harga beli radio tersebut!Jawab: ........

2. Pak Jono menjual seekor sapi yang dibelinya beberapa hari lalu. Jika sapi terjual Rp.8.100.000,00
dan Pak Jono rugi 10%, tentukan harga sapi waktu dibeli!
Jawab: ........

3.Sebuah tape recorder dibeli dengan harga Rp500.000,00. Agar harga jual mendapat untung 35% hitunglah harga jual tape recorder tersebut!
Jawab: ........

4.Seorang pedagang memiliki barang dengan harga Rp126.000,00. Jika dari harga tersebut pedagang mendapatkan keuntungan 5%, tentukan harga pembelian barang!
Jawab: .....

5.Seorang pedagang buah membeli 50 kg buah apel dengan harga Rp25.000,00 per kgnya. Oleh pedagang tersebut, buah apel dijual kembali. Sebanyak 30 kg buah apel dijual dengan harga Rp27.000,00 per kg dan sisanya dijual dengan harga Rp24.500,00 per kg. Tentukan persentase keuntungan atau kerugian yang dialami pedagang buah tersebut!
Jawab: ......


kak tolong di jawab ya pake caranya klo bisa please ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1.harga jual=320.000

Rugi=20%

320.000×20%

=320.000×1/5

=64.000

320.000+64.000

=384.000

2.harga jual=8.100.000

Rugi=10%

=810.000

Harga beli=8.100.000+810.000

8.910.000

3.harga beli=500.000

Agar untung 35%

500.000×35%=175.000

500.000+175.000

675.000

Harga yang harus dijual=675.000

4.harga jual=126.000

Keuntungan 5%

126.000×5%=6.300

126.000-6.300

Harga beli=119.700

5.harga 50 apel=25.000

30 apel dijual=27.000

20 apel=24.500

27.000+24.500

51.500(untung)

51.500-25.000

Untung 26.500

26.500/25.000×100%

1.06%

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Apaaja123bingung dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21