telur katak menetas pada usia...... dan kemudian menjadi​

Berikut ini adalah pertanyaan dari helmiantis8077 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Telur katak menetas pada usia...... dan kemudian menjadi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Proses metamorfosis pada katak ini dimulai saat katak betina BERTELUR. Telur yang dihasilkan oleh katak betina akan menetas setelah usianya 10 hari. Saat usia mencapai 12 minggu, kaki depan pun akan terbentuk dan perlahan berudu berubah menjadi KATAK MUDA.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh salmasarah97 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Jun 21