6.Jenis tanah yang baik untuk lokasi tambak tanah liat berlumpur

Berikut ini adalah pertanyaan dari bintangnatawira pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

6.Jenis tanah yang baik untuk lokasi tambak tanah liat berlumpur dengan kandungan pasirmaksimal...
7.Lokasi ideal untuk kola air deras adalah ....
8.Sebutkan 3 metode penebaran benih ikan!
9.Sebutkan 3 jenis ikan yang hidup diair deras!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Jawaban Nomer 6

Dengan Kandungan Pasir Maksimal 10%

Jawaban Nomer 7

Lokasi Ideal Untuk Kolam Air Deras Adalah Lokasi Yang Harus Langsung/Dekat Sumber Air, Pemakaian Air Untuk Kolam Tidak Boleh Mengakibatkan Terganggunya Sistem Irigasi Yang Telah Ada, Terdapat Air Yang Cukup Banyak, Berkualitas Baik Dan Mengalir Sepanjang Tahun

Jawaban Nomer 8

Yang Ini Aku Gak Bisa Jawab Maaf Ya :'(

Jawaban Nomer 9

Yang Ini Cuman Bisa Aku Jawab 1

Yaitu Ikan Nila

Maaf Ya:)

Penjelasan:

Maaf Ya Kalo Ada Yang Kurang

Semoga Membantu

Kalo Salah Maaf Ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh TianXuan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Jun 21