Berikut ini adalah pertanyaan dari rasmilutfi pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Keliling segitiga yang memiliki panjang sisi - sisi 6 cm, 13 cm dan 11 cm adalah 30 cm.
Segitiga adalah bangun datar yang tersusun atas 3 sisi. Bangun segitiga mudah dikenali dengan beberapa sifatnya, antara lain :
- Memiliki 3 titik sudut.
- Memiliki jumlah sudut sebesar 180° (∠A + ∠B + ∠C = 180°).
Karena merupakan bangun datar, secara sederhana, segitiga hanya memiliki 2 perhitungan, antara lain :
- Keliling segitiga, yaitu K = A + B + C.
- Luas segitiga, yaitu L = ½ × alas × tinggi.
Agar lebih jelas dalam penerapannya, simak pembahasan soal berikut.
PEMBAHASAN :
Hitunglah keliling segitiga berikut ini dengan ukuran 6 cm, 11 cm dan 13 cm.
Sesuai dengan penjelasan di atas, keliling segitiganya adalah :
K = A + B + C
K = 6 cm + 13 cm + 11 cm
K = 30 cm
Pelajari lebih lanjut :
yomemimo.com/tugas/205889 tentang sifat - sifat segitiga
yomemimo.com/tugas/20809072 dan
yomemimo.com/tugas/25195726 tentang soal lain mengenai luas dan keliling segitiga
DETAIL JAWABAN
MAPEL : MATEMATIKA
KELAS : VII
MATERI : SEGIEMPAT DAN SEGITIGA
KODE SOAL : 2
KODE KATEGORISASI : 7.2.4
#AyoBelajar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh heldheaeverafter dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 11 May 21