cara menghitung satuan panjang

Berikut ini adalah pertanyaan dari marchellobiru pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Cara menghitung satuan panjang

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Cara menghitung satuan panjang adalah dengan menggunakan tangga satuan panjang. Soal tersebut merupakan soal tentang pengukuran panjang.

Penjelasan dengan langkah-langkah

Soal tersebut merupakan soal Matematika yang membahas tentang pengukuran panjang. Panjang merupakan satuan baku yang digunakan untuk memberikan ukuran terhadap ukuran suatu bangun datar. Satuan panjang dapat diturunkan menjadi satuan luas.

Panjang memiliki satuan pada umumnya adalah meter (m). Untuk mempermudah melakukan penghitungan satuan panjang dan melakukan konversi satuan panjang yang lain dapat digunakan tangga satuan panjang.

Tangga Satuan Panjang

  • 1 km = 10 hm.
  • 1 km = 100 dam.
  • 1 km = 1000 m.
  • 1 km = 10000 dm.
  • 1 km = 100000 cm.
  • 1 km = 1000000 mm.
  • 1 m = 0,001 km.
  • 1 m = 0,01 hm.

Contoh soal menghitung satuan satuan panjang

Diketahui:

  • Panjang tanah tersebut adalah 5.000 m.

Ditanyakan:

Berapa hm panjang tanah tersebut?

Jawab:

  • 1 m = 0,01 hm

Sehingga:

  • 5.000 m x 0,01 = 50

Jadi, panjang tanah tersebut adalah 50 hm.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang konversi satuan waktu yomemimo.com/tugas/7147868
  2. Materi tentang konveri satuan berat yomemimo.com/tugas/20777536
  3. Materi tentang konversi satuan luas yomemimo.com/tugas/20913520

Detail jawaban

Kelas: 3

Mapel: Matematika

Bab: Pengukuran Waktu, Panjang, dan Berat

Kode: 3.2.5

#TingkatkanPrestasimu

#SPJ3

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Alvintaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 03 Jan 21