Berikut ini adalah pertanyaan dari vinzaarinraharjo pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
BESERTA CARANYA,JGN NGSAL
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Angka satuanpada bilangan3⁹⁸adalah9.
Pembahasan
Pola angka satuan pada bilangan dengan bilangan asli adalah 3, 9, 7, 1, kemudian kembali lagi ke angka satuan 3. Oleh karena itu, angka satuan pada bilangan adalah angka ke- dari pola (3, 9, 7, 1), di mana merupakan sisa pembagian 98 oleh 4.
98 : 4 = 24 sisa 2. Oleh karena itu, angka satuan dari adalahangka ke-2 dari pola (3, 9, 7, 1), yaitu 9.
Kita juga dapat menyelesaikan dengan aritmetika modular (jika sudah dipelajari),
Dengan aritmetika modular, angka satuan dari sebuah bilangan adalah nilai modulo-10 dari bilangan tersebut (sisa pembagian bilangan tersebut oleh 10).
Pada langkah terakhir, , karena 10-1=9.
KESIMPULAN
∴ Angka satuan pada bilangan 3⁹⁸ adalah 9.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh henriyulianto dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 17 Oct 22