30. Rata-rata berat badan pemain tim sepak bola yang berjumlah

Berikut ini adalah pertanyaan dari steventhong pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

30. Rata-rata berat badan pemain tim sepak bola yang berjumlah 11 orang adalah37 kg. Dalam pertandingan, Madun yang berat badannya 35 kg dikeluarkan dari
lapangan karena melakukan pelanggaran. Rata-rata berat badan pemain yang
berada di lapangan adalah ...
A. 40,7 kg
B. 40 kg
C. 37,2 kg
D. 37 kg​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Rata-rata berar 11 pemain adalah 37kg

Cari jumlah berat badan terlabih dahulu

Rata-rata = Jumlah berat : jumlah pemain

37 = Jumalh berat : 11

37 x 11 = Jumlah berat

407 = jumlah berat

jika madun keluar berarti 407kg - 35kg

sisa jumlah berat 10 pemain 372 kg

Rata-rata = jumlah berat :pemain

Rata-rata = 372 : 10

Rata-rata = 37.2

Jadi rata-rata berat pemain yang ada di lapangan 37.2kg (c.)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mariawilimeisyaramli dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 20 Jun 21