tolong kak pakai cara​

Berikut ini adalah pertanyaan dari dwialvina30 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Tolong kak pakai cara​
tolong kak pakai cara​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawaban di atas

Penjelasan dengan langkah-langkah:

semoga membantu

maaf kalau salah

Volume kubus tersebut adalah 15.625 cm³._______________________________________Pendahuluan:Kubus adalah bangun ruang yang terdiri atas 6 persegi. Rusuk atau sisi pada kubus memiliki panjang yang sama.Sifat-sifat Kubus yaitu :Memiliki 6 Sisi berbentuk PersegiMemiliki 12 Rusuk yang sama panjangMemiliki 8 titik sudutContoh benda berbentuk kubus :RubikDadu________________________________________Pembahasan:Diketahui:Sisi/Rusuk = 25 cmDitanya:Volume Kubus?Dijawab:Volume Kubus = Sisi × Sisi × SisiV = 25 cm × 25 cm × 25 cm[tex]\huge{\boxed{V=15.625 \: cm3}}[/tex]Kesimpulan:Volume kubus tersebut adalah 15.625 cm³._______________________________________Pelajari Lebih Lanjut:Contoh soal Volume Kubus ---> https://brainly.co.id/tugas/38012365Contoh soal Luas Permukaan Kubus ---> https://brainly.co.id/tugas/38306438Contoh soal luas permukaan dan volume kubus beserta penyelesaiannya​ ---> https://brainly.co.id/tugas/6255435Detail Jawaban:Mapel : MatematikaKelas : 6Materi : Bab 4 - Luas dan Volume Bangun RuangKata Kunci : Volume KubusKode Soal : 2Kode Kategori : 6.2.4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh HFiza1710 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 May 21