Dihasilkan data dari kegiatan pengamatan peta Jawa Tengah dari salah

Berikut ini adalah pertanyaan dari mulkiahdika pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Dihasilkan data dari kegiatan pengamatan peta Jawa Tengah dari salah satu kelompok kerja siswa SD Harapan sebagai berikut :A. Jarak Jepara dengan Semarang pada peta 20,5 cm.
B. Jarak Jepara dengan Blora pada peta 22cm.
Berapakah selisih jarak sesungguhnya Jepara - Semarang dengan Jepara - Blora ?

Tolong di kasih caranya melalui Poto ya kak ///* Tanda yg warna Biru/Ijo ( Semarang ) Yg warna pink ( Jawa tengah/Jepara ) Ya kak*///

Makasih ya kak kalau sudah jawab <3
Dihasilkan data dari kegiatan pengamatan peta Jawa Tengah dari salah satu kelompok kerja siswa SD Harapan sebagai berikut :
A. Jarak Jepara dengan Semarang pada peta 20,5 cm.
B. Jarak Jepara dengan Blora pada peta 22cm.
Berapakah selisih jarak sesungguhnya Jepara - Semarang dengan Jepara - Blora ?
Tolong di kasih caranya melalui Poto ya kak ///* Tanda yg warna Biru/Ijo ( Semarang ) Yg warna pink ( Jawa tengah/Jepara ) Ya kak*///
Makasih ya kak kalau sudah jawab <3

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

450.000 cm atau 4,5 km

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui:

Jarak Peta Jepara dengan semarang = 20.5 cm

Jarak Peta Jepara dengan Blora = 22 cm

Skala = 1 : 300.000

Ditanya: Berapa selisih Jarak sebenarnya?

Dijawab (Cara 1):

Jarak Jepara dengan semarang = 20.5 x 300.000 = 6.150.000 cm

Jarak Jepara dengan Blora = 22 x 300.000 = 6.600.000

(Untuk mencari selisih, kurangi angka yang lebih besar dengan angka yang lebih kecil)

= 6.600.000 - 6.150.000

= 450.000 cm atau 4,5 km

Dijawab (Cara 2):

(Kurangi angka pada jarak peta)

22 - 20.5 = 1.5 cm

1.5 x 300.000

= 450.000 cm atau 4,5 km

Pesan:

Berikan pertanyaan/Koreksi jika kurang tepat

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jonipurwo5 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21