Berikut ini adalah pertanyaan dari melvinfaris123 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar
semua benda yang dilempar ke atas akan kembali jatuh ke bawah hal ini disebabkan karena adanya pengaruh
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
gravitasi ✓
Penjelasan:
semua benda yang di lempar ke atas akan jatuh ke bawah karna adanya pengaruh Gravitasi bumi
Gravitasi mempunyai daya tarik yang sangat kuat hingga bisa menarik asteroid
contoh pengaruh gravitasi:
- Saat bermain bola dan kamu tendang bola itu ke atas maka bola tersebut akan jatuh ke bawah
Semoga bermanfaat
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh siudon dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 31 May 21