sekarang ini apakah negoisasi tertulis masih relevan dilakukan? berikanlah alasan

Berikut ini adalah pertanyaan dari mutiaraartiadi01 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sekarang ini apakah negoisasi tertulis masih relevan dilakukan? berikanlah alasan logis!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

— Negoisasi adalah sbuah bntuk interaksi sosial saat pihak-pihak yg terlibat brusaha untuk saling menyelesaikan tujuan yg berbeda dan bertentangan.

— Tujuan negoisasi adalah untuk:

- Berunding untuk mencapai kesepakatan bersama antara satu pihak

- Untuk mengatasi atau menyesuaikan perbedaan.

- Untuk memperoleh sesuatu dari pihak lain (yang tidak dapat dipaksakan).

- Untuk menyelesaikan sengketa atau perselisihan pendapat.

- Untuk mencapai kesepakatan yang dapat diterima kedua belah pihak dalam melakukan transaksi.

— Struktur Negoisasi;

- Orientasi, Kalimat pembuka

- Permintaan, Suatu barang atau jasa yg ingin dibeli

- Pemenuhan, Pemenuhan hal berupa barang atau jasa yg diminta pembeli

- Penawaran, Upaya penjual untuk menawarkan barang atau jasa

- Persetujuan, kesepakatan antara 2 pihak

- Pembelian, Keputusan konsumenyg menyetujui penawaran

- Penutup, Kalimat penutup

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh julianajulia8545 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21