Jelaskan kelebihan dan kekurangan cara pengumpulan data dengan pencatatan langsung!tolong

Berikut ini adalah pertanyaan dari Kageruichan pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan kelebihan dan kekurangan cara pengumpulan data dengan pencatatan langsung!tolong bantu jawab​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

kelelebihan dari observasi adalah sebagai berikut:

Merupakan alat yang langsung untuk meneyelidiki bermacam-macam gejala. banyak aspek tingkah laku manusia dapat diselidiki melalui jalan observasi langsung.

Untuk subyek yang diselidiki observasi lebih sedikit tentunya bagi orang yang selalu sibuk, mungkin tidak keberatan untuk di amati, tapi mungkin keberatan untuk mengisi kuesioner-kuesioner.

Memungkinkan pencatatan yang serempak dengan terjadinya suatu gejala.

Tidak tergantung pada self-report

Banyak kejadian penting yang tidak dapat diperoleh dengan pengamatan langsung.

kekurangannya adalah sebagai berikut:

Banyak kehidupan pribadi yang tidak terungkap, misalnya kehidupan pribadi yang rahasia.

Memungkinkan terjadinya ketidakwajaran apabila yang di oservasi mengetahui bahwa dirinya sedang di observasi.

Observasi banyak tergantung dari faktor yang tidak terkontrol.

Subyektifitas observer sukar dihindarkan.

semoga membantu

SEMANGAT

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh luthfitamami02 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 17 May 21