Berikut ini adalah pertanyaan dari christinsihombing18 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jelaskan apa itu kombinatorika!
Kombinatorika adalah operasi matematika yang isinya mengenai pencacahan (enumerasi), eksistensi, konstruksi, dan optimisasi yang berhubungan dengan himpunan dan memenuhi konfigurasi tertentu.
Contoh soal kombinatorika:
Diana diharuskan mengerjakan 8 soal dari 18 soal yang tersedia. Ketentuan dalam pengerjaan soal ini adalah soal nomor 1 sampai 5 merupakan soal yang wajib dikerjakan. Tentukan berapa banyak pilihan soal yang dapat dipilih!
jawaban:
Dari soal diketahui ada 18 soal, wajib mengerjakan 8 soal, sedangkan ada syarat bahwa soal no. 1-5 wajib dikerjakan, maka Lina tinggal memilih 3 soal lain selain soal no. 1-5
Pemilihan 3 soal tersebut jika di bolak-balik urutannya akan sama saja. Misalkan Diana memilih soal nomor 10, 13, 15, maka akan sama saja ketika Lina memilih tiga soal dengan urutan 13, 10, 15. Hal ini berarti kita harus memperhatikan urutan pemilihan soal. Sehingga kita akan menggunakan prinsip kombinasi dan diperoleh
jadi banyak pilihan soal yang dapat dipilih oleh Diana adalah 286 macam.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LimitBrainly dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 08 Apr 22