Berikut ini adalah pertanyaan dari Renata0705 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

꧁ QuizZ ꧂1). Harga bolpoin 3/10 harga buku tulis dan harga buku tulis ⅖ harga tempat pensil. harga dua tempat pensil Rp. 50.000,0. Raisa membeli 1 tempat pensil, 4 buku tulis, dan beberapa bolpoin. Total belanja Raisa Rp. 86.000,00. banyak bolpoin yang dibeli Raisa adalah . . .

A. 4 buah
B. 5 buah
C. 6 buah
D. 7 buah

2. Sebuah kubus mempunyai panjang rusuk 16 cm. Tentukan :

a. Volume Kubus
b. Luas permukaan Kubus
c. Keliling Kubus

●▬▬▬▬๑۩۩๑▬▬▬▬●

Rules :
● Sertakan cara pengerjaannya
● No ngasal​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1) Jadi Raisa membeli 7 bolpoint (D)

2) a. V = 4.096 cm³

b. Lp = 1.536 cm²

c. k = 192 cm

==================

Diketahui :

  • 1). Harga bolpoin 3/10 harga buku tulis dan harga buku tulis ⅖ harga tempat pensil. harga dua tempat pensil Rp. 50.000,0. Raisa membeli 1 tempat pensil, 4 buku tulis, dan beberapa bolpoin. Total belanja Raisa Rp. 86.000,00.
  • 2. Sebuah kubus mempunyai panjang rusuk 16 cm.

Ditanya :

  • 1) banyak bolpoin yang dibeli Raisa ?
  • 2) Tentukan :
  • a. Volume Kubus
  • b. Luas permukaan Kubus
  • c. Keliling Kubus

Jawab :

1) Jadi Raisa membeli 7 bolpoint (D)

2) a. V = 4.096 cm³

b. Lp = 1.536 cm²

c. k = 192 cm

Penyelesaian :

1) Misal harga bolpoint = x

Harga buku = y

Harga tempat pensil = z

x = 3/10 y , y = 25 z

2z = 50.000

z = 50.000

2

z = 25.000

Y = 2/5 x 25.000

= 10.000

= 3000

Harga tempat pensil Rp.25.000

Harga buku = Rp.10.000

Harga pensil = Rp. 3.000

Raisa membeli 1 tempat pensil 4 buku tulis dan n bolpoint

(1 x 25.000) + (4 x 10.000) + (n x 3000) = 86.000

25.000 + 40.000 + 3000 n = 86.000

65.000 + 3000 n = 86.000

3000 n = 86.000 - 65.000

n = 21.000

3

n = 7

Jadi Raisa membeli 7 bolpoint

_________________

No. 2

Kubus

panjang rusuk 16 cm

Volume Kubus

V = s^3

V = 16 x 16 x 16

V = 4.096 cm^3

Luas permukaan kubus

Lp = 6 x s^2

Lp = 6 x 16 x 16

Lp = 1.536 cm²

keliling kubus

k = 12 x s

k = 12 x 16

k = 192 cm

Kesimpulan :

1) Jadi Raisa membeli 7 bolpoint (D)

2) a. V = 4.096 cm³

b. Lp = 1.536 cm²

c. k = 192 cm

====================

Pelajari lebih lanjut:

Detail Jawaban :

  • Kelas : 8 SMP
  • Mapel : Matematika
  • Materi : Bangun Ruang
  • Kode Kategorisasi : 8.2.8
[tex]{\boxed{{\huge{\purple{{✓Penyelesaian}}}}}}[/tex]No.1Diketahui:Bolpoin = 3/10 buku tulisBuku = 2/5 tempat pensilHarga 2 tempat pensil = Rp. 50.000,00Raisa membeli 1 tempat pensil,4 buku tulis,dan beberapa bolpoin.Total harga belanjaan Raisa = Rp. 86.000,00[tex] \\ [/tex]Ditanya??Berapakah Jumlah bolpoin yg dibeli??[tex] \\ [/tex]Jawaban:Harga 1 tempat pensil= Harga 2 tempat pensil ÷ 2= 50.000 ÷ 2= 25.000[tex] \\ [/tex]Harga Bolpoin= 3/10 × Harga Buku Tulis= 3/10 × 10.000= 3.000[tex] \\ [/tex]Harga Buku Tulis= 2/5 × Harga Tempat Pensil= 2/5 × 25.000= 10.000[tex] \\ [/tex]Maka1 tempat pensil + 4 buku tulis + y bolpoin = 86.000(1 × 25.000) + (4 × 10.000) + (y × 3.000) = 86.00025.000 + 40.000 + 3.000 y = 86.00065.000 + 3.000 y = 86.0003.000 y = 21.000y = 21.000 ÷ 3.000y = 7 bolpoin[tex] = {\boxed{\sf{opsi \: d}}}[/tex][tex] \\ [/tex]Kesimpulan:∴ Bolpoin yg dibeli adalah 7 buah [Opsi D][tex]\green{ \blue { \fcolorbox{yellow}{black}{ \boxed{ \bold { \orange {✓}}} \boxed{ \tt{}\green{ Pembahasan}}}}}[/tex]Pecahan adalah bilangan yang dapat dituliskan dalam bentuk:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nayanayaa1998 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 24 Jul 21