jelaskan program dewan gereja asia plisss dijawab kk​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nanlohysheva1 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan program dewan gereja asia plisss dijawab kk​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dewan Gereja-Gereja Asia atau Konferensi Kristen Asia adalah kumpulan gereja-gereja Kristen Protestan dan Ortodoks di Asia dan sejumlah gereja di Pasifik yang karena berbagai pertimbangan merasa lebih dekat dengan Asia. Nama resminya dalam bahasa Inggris adalah Christian Conference of Asia (CCA). CCA didirikan di Parapat, Sumatra Utara, dengan nama East Asia Christian Conference atas inisiatif gereja-gereja, Dewan Gereja-Gereja nasional, dan Dewan Kristen nasional dari berbagai negara dalam pertemuan pertama mereka pada 17-25 Maret 1957. Organisasi ini diresmikan pada Sidang Rayanya yang pertama di Kuala Lumpur, 14-24 Mei 1959.

Pada tahun 1971 lembaga ini mengalami perubahan besar mengingat perubahan-perubahan yang terjadi di kawasan Asia. Akibatnya, pada Sidang Raya 1973 di Singapura, namanya diubah menjadi Christian Conference of Asia dan anggaran dasarnya pun disesuaikan.

Penjelasan:

kalo salah ya maaf

SEMOGA BERMANFAAT DAN TERCERDAS.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tantrimelchior dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 17 Jul 21