Data Berat Badan ( Dalam Kg ) Suatu Regu Pramuka

Berikut ini adalah pertanyaan dari vivivivo83 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Data Berat Badan ( Dalam Kg ) Suatu Regu Pramuka Adalah Sebagai Berikut.30 25 32 27 33 28 35 28 22 30

A.Tentukan Rata Rata Berat Badan Regu Pramuka Tersebut.

B.Tentukan Median Data Tersebut

C.Tentukan Modus Data Tersebut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

A. Rata rata = 29

B. Median = 29

C. Modus = 28 dan 30

Penjelasan dengan langkah-langkah:

A. Rata rata = jumlah semua data : Jumlah siswa

= 290 : 10

= 29

B. Median = urutkan dahulu dari yg terkecil

22 25 27 28 28 30 30 32 33 35

Kita coret kanan kirinya sehingga menemukan angka tengah

28 30

= (28 + 30) : 2

= 29

C. Modus = angka yg paling banyak muncul

= 28 dan 30

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Sinb98 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Jun 21