Jawablah pertanyaan berikut dengan jawaban yang tepat!1. Paman memiliki sebidang

Berikut ini adalah pertanyaan dari dianaintansari8 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Jawablah pertanyaan berikut dengan jawaban yang tepat!1. Paman memiliki sebidang kebun berbentuk persegi, dengan panjang sisi 26 m. di sekeliling kebun tersebut
dipasang pagar bambu berapa m panjang pagar bumbu tersebut?
2. Lantai sebuah ruangan berbentuk persegi dengan keliling 140 dm. Berapa dm panjang sisi lantai di ruangan
tersebut?
3
3. Stadion Utama Gelora Bung Karno adalah stadion serba guna di Jakarta. Di stadion tersebut terdapat
lapangan yang berbentuk persegi panjang, dengan panjang 105 meter dan lebar 70 meter, berapa meter
keliling lapangan tersebut?
4. Pak Ali memiliki kebun berbentuk persegi panjang dengan ukuran panjang 25 meter. Jika keliling kebun pak
Ali 74 meter, berapa meter lebar kebun tersebut?
Dası pramuka berbentuk segitiga sama kaki, dengan panjang alas 110 cm dan sisi yang sama panjang 80 cm
berapa cm keliling dasi pramuka tersebut?

NB : makasih buat yang mau jawab :)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.

4 \times 26dm = 104dm

2.

140dm \div 4 = 35 \: dm

3.

k \: = 2 p + 2l = 2 \times 105 + 2 \times 70 = 210 + 140 = 350

4.

k = 2 p + 2 l \\ 74 = 2 \times 25 + 2l \\ 74 = 50 + 2l \\ 2l = 74 - 50 \\ 2l = 24 \\ l = \frac{24}{2} \\ l = 12

5.

k = a + 2\times panjang \: sisi \: sama \: kaki \\ k = 110cm + 2 \times 80cm \\ k = 110cm + 160cm \\ k = 270cm

keterangan :

k = keliling \\ p = panjang \\ l = lebar \\ a = alas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh noviyarni13 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 17 May 21