1. Ibu memiliki 60 buah permen yang terdiri dari 3

Berikut ini adalah pertanyaan dari mikhael2927 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Ibu memiliki 60 buah permen yang terdiri dari 3 rasa, yaitu 24 permen rasa coklat, 16permen rasa jeruk dan sisanya rasa mint. Permen tersebut dibagikan kepada beberapa
anaknya masing masing mendapat tiga jenis rasa permen yang berbeda dengan jumlah
permen masing masing sama banyak. Jumlah permen yang diterima masing masing anak
adalah...
a. 4 buah c. 12 buah
b. 8 buah d. 15 buah
2. Perhatikan keempat ruang pendingin berikut

Ruang Pendingin K L M N

Suhu cairan sebelum dimasukkan ruang pendingin 13°C 16°C 23°C 27°C
Penurunan suhu dalam ruang pendingin tiap menit 2°C 3°C 4°C 5°C
Selisih suhu cairan terbesar dalam ruang pendingin setelah 6 menit terjadi antara
ruang....
a. K dan L c. K dan N
b. K dan M d. L dan N
3. Hasil dari (-16 x( - 2)) – ( -24 : 4 ) adalah...
a. -38 c. 26
b. -26 d. 38
4. Hasil dari 22 + (9 x (-3)) adalah....
a. 5 c. -1
b. 1 d. -5
5. Hasil dari 2
∶ 1
− 1
adalah ....

a. 1

c.

b. 1

d.

6. Hasil dari 35% x
− 2
∶ 4
adalah.....

a. −

c.

b. −

d.

7. Dalam kompetisi liga Inggris digunakan aturan penskoran sebagai berikut:

Musim 2019-1020 akhirnya kado manis untuk klub yang berjuluk “The Red”yakni
Liverpool. Diakhir kompetensi tersebut akhirnya klub Liverpool dinobatkan menjadi
jawara liga Inggris musim 2019-2020.Klub tersebut menjadi pemenang setelah melakoni
36 pertandingan denngan hanya bermain imbang 2 kali. Skor 98 menjadi bukti
kembalinya klub yang bermarkas di Anfield tersebut menjadi kompetitor yang
menakutkan bagi pesaing-pesaingnya. Berapa pertandingankah yang dimenangkan oleh
Liverpool pada musim2019-2020?
a. 30 pertandingan c. 33 pertandingan
b. 32 pertandingan d. 34 pertandingan
8. Suhu di puncak gunung -150

C dan suhu di kota A 320

C. Perbedaan suhu kedua tempat

tersebut adalah....
a. 170
C c. 470
C

b. 320
C d. 570
C

9. Pada tes kemampuan matematika, skor total yang ditentukan dengan aturan skor 4 untuk jawabanbenar, skor -2 untuk jawaban salah, dan skor -1 untuk tidak jawab. Dari 50 soal yang diberikan,Ayu hanya menjawab 48 soal dan memperoleh skor 100. Banyak soal yang dijawab Ayu dengan
benar adalah....
a. 25 soal c. 40 soal
b. 33 soal d. 48 soal

10. Ibu memiliki uang Rp150.000,00 danbagiannya di gunakan untuk berbelanja dansisanya ditabung.Bagian dari uang belanja tersebut dibuat untuk membeli sepatu danbagiannya lagi untuk membeli buku. Sisanya uang belanja ibu sekarang adalah ...
a. Rp15.000,00 c. Rp20.000,00
b. Rp25.000,00 d. Rp30.000,00

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

nomor 1 :

24 + 16 = 40

60 - 40 = 20

coklat : 24

jeruk : 16

mint : 20

= 24 = 1,2,3,4,6,8,12

=16 = 1,2,4,8,16

=20 = 1,2,4,5,10,20

jadi, jawaban no 1 adalah B. 4

Penjelasan dengan langkah-langkah:

karena bilangan terbesar yang dapat membagi ketiga bilangan tersebut adalah 4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh andhikameys06 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 28 Feb 22