1.Suatu jenis pohon bambu dapat tumbuh sepanjang 3 cm setiap

Berikut ini adalah pertanyaan dari saroh9213 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

1.Suatu jenis pohon bambu dapat tumbuh sepanjang 3 cm setiap jam- nya. Jika tinggi mula-mula pohon bambu 1 m, waktu yang diperlukan nya. untuk mencapai tinggi 7 m adalah...A.8 hari 8 jam
B. 9 hari 9 jam
C. 10 hari 10 jam
D. 11 hari 11 jam

2.Dalam 1 detik, seekor semut dapat berjalan sejauh 75 mm. Jika dalam 1 hari 1 malam ia tidak berhenti bergerak, jarak yang ditempuhnya adalah sejauh
A.6,480 m
B.64,80 m
C.648,0 m
D.6.480 m

3.Tiga orang siswa melakukan lomba lari. Irma berlari dengan kecepatan 250 m/menit, Rita 3,33 m/detik, dan Budi 13 km/jam. Berdasarkan informasi tersebut, pernyataan berikut tidak benar, kecuali. A.Siswa yang lari paling cepat adalah Budi.
B. Kecepatan lari Irma dan Ria sama. C.Siswa yang paling akhir sampai di garis finish adalah Ria.
D.Semua anak sampai di garis finish bersamaan.

4.Seorang siswa berlari dengan kecepatan 8,4 km/jam mengelilingi lapangan seperti pada gambar berikut Jika ia harus berlari sebabyak 7 keliling lapangan waktu yang diperlukan siswa tersebut dalam
A.1 menit
B.2 menit
C.3 menit
D.4 menit

5.Seorang pengendara sepeda mengayuh sepedanya selama 2 jam dengan kecepatan rata-rata 44 km/jam Kemudian ia menghadapi tanjakan dan mengurangi kecepatan sepedanya menjadi 36 km/jam selama 30 menit jarak yang ditempuh pengendara sepeda tersebut adalah....
A.18 km
B.68 km
C.88 km
D.106 km

6.Di sebuah kolam renang sepanjang 50 m, dua orang perenang berenang dari arah berlawanan dalam waktu bersamaan. Perenang pertama berenang dengan kecepatan 2 m/detik dan kecepatan perenang kedua 9 km/jam. Kedua perenang akan berpapasan setelah berenang selama...
A.10,10 detik
B. 11,11 detik
C. 12,12 detik
D. 13,13 detik

7.Sebuah truk berangkat dari Desa A menuju desa B dengan kecepatan 45 km/jam. Pada saat yang sama, truk yang lain berangkat dari Desa B menuju desa A dengan kecepatan 800 m/menit. Jika kedua truk berpapasan setelah 4 jam perjalanan, jarak antara kedua desa tersebut adalah..
A.370 km
B.371 km
C.372 km
D.373 km

8.Jarak kota A ke kota B adalah 120 km. Pak Iwan dan Pak Budi berangkat kecepatan rata-rata 65 km/jam. Sementara, Pak Budi sampai di kota B dalam waktu 1 jam 50 menit. Pernyataan berikut benar, kecuali.
A.Keduanya tidak bersamaan sampai di Kota B.
B.Pak Budi lebih cepat sampai di Kota A C.Pak Iwan sampai di Kota B setelah Pak Budi sampai.
D.Pak Budi mengemudikan mobilnya lebih cepat daripada

9.Ibu guru berangkat ke sekolah yang berjarak 17.500 m dari rumahnya menggunakan ojek online. la keluar rumah pada pukul 06:25, lalu menunggu ojeknya datang selama 5 menit. Jika ojek melaju dengan kecepatan 70 km/jam, Ibu guru akan sampai di sekolah pada pukul
A. 06:40
B.06:30
C. 06:35
D.06:45

10.Siang ini, Iwan ada jadwal kursus Bahasa Inggris yang akan dimulal 40 menit lagi. Jika jarak rumah Iwan dan tempat kursus 15 km, alternatif transportasi yang dapat Iwan gunakan agar tidak terlambat mengikuti kursus adalah .. (Petunjuk: Jawaban yang tepat mungkin lebih dari 1)
A. Naik sepeda dengan kecepatan rata-rata 15 km/jam.
B.Diantar Ayah naik mobil dengan kecepatan rata-rata 60 km/jam.
C. Diantar Kakak naik motor dengan kecepatan rata-rata 75 km/jam, tetapi harus menunggu 25 menit terlebih dahulu. D.Berjalan kaki sejauh 400 m dengan kecepatan 4 km/jam, lalu naik angkot dengan kecepatan rata-rata 40 km/jam

jawaban sama caranya l​
1.Suatu jenis pohon bambu dapat tumbuh sepanjang 3 cm setiap jam- nya. Jika tinggi mula-mula pohon bambu 1 m, waktu yang diperlukan nya. untuk mencapai tinggi 7 m adalah... A.8 hari 8 jam B. 9 hari 9 jam C. 10 hari 10 jam D. 11 hari 11 jam 2.Dalam 1 detik, seekor semut dapat berjalan sejauh 75 mm. Jika dalam 1 hari 1 malam ia tidak berhenti bergerak, jarak yang ditempuhnya adalah sejauh A.6,480 m B.64,80 m C.648,0 m D.6.480 m 3.Tiga orang siswa melakukan lomba lari. Irma berlari dengan kecepatan 250 m/menit, Rita 3,33 m/detik, dan Budi 13 km/jam. Berdasarkan informasi tersebut, pernyataan berikut tidak benar, kecuali. A.Siswa yang lari paling cepat adalah Budi. B. Kecepatan lari Irma dan Ria sama. C.Siswa yang paling akhir sampai di garis finish adalah Ria. D.Semua anak sampai di garis finish bersamaan. 4.Seorang siswa berlari dengan kecepatan 8,4 km/jam mengelilingi lapangan seperti pada gambar berikut Jika ia harus berlari sebabyak 7 keliling lapangan waktu yang diperlukan siswa tersebut dalam A.1 menit B.2 menit C.3 menit D.4 menit 5.Seorang pengendara sepeda mengayuh sepedanya selama 2 jam dengan kecepatan rata-rata 44 km/jam Kemudian ia menghadapi tanjakan dan mengurangi kecepatan sepedanya menjadi 36 km/jam selama 30 menit jarak yang ditempuh pengendara sepeda tersebut adalah.... A.18 km B.68 km C.88 km D.106 km 6.Di sebuah kolam renang sepanjang 50 m, dua orang perenang berenang dari arah berlawanan dalam waktu bersamaan. Perenang pertama berenang dengan kecepatan 2 m/detik dan kecepatan perenang kedua 9 km/jam. Kedua perenang akan berpapasan setelah berenang selama... A.10,10 detik B. 11,11 detik C. 12,12 detik D. 13,13 detik 7.Sebuah truk berangkat dari Desa A menuju desa B dengan kecepatan 45 km/jam. Pada saat yang sama, truk yang lain berangkat dari Desa B menuju desa A dengan kecepatan 800 m/menit. Jika kedua truk berpapasan setelah 4 jam perjalanan, jarak antara kedua desa tersebut adalah.. A.370 km B.371 km C.372 km D.373 km 8.Jarak kota A ke kota B adalah 120 km. Pak Iwan dan Pak Budi berangkat kecepatan rata-rata 65 km/jam. Sementara, Pak Budi sampai di kota B dalam waktu 1 jam 50 menit. Pernyataan berikut benar, kecuali. A.Keduanya tidak bersamaan sampai di Kota B. B.Pak Budi lebih cepat sampai di Kota A C.Pak Iwan sampai di Kota B setelah Pak Budi sampai. D.Pak Budi mengemudikan mobilnya lebih cepat daripada 9.Ibu guru berangkat ke sekolah yang berjarak 17.500 m dari rumahnya menggunakan ojek online. la keluar rumah pada pukul 06:25, lalu menunggu ojeknya datang selama 5 menit. Jika ojek melaju dengan kecepatan 70 km/jam, Ibu guru akan sampai di sekolah pada pukul A. 06:40 B.06:30 C. 06:35 D.06:45 10.Siang ini, Iwan ada jadwal kursus Bahasa Inggris yang akan dimulal 40 menit lagi. Jika jarak rumah Iwan dan tempat kursus 15 km, alternatif transportasi yang dapat Iwan gunakan agar tidak terlambat mengikuti kursus adalah .. (Petunjuk: Jawaban yang tepat mungkin lebih dari 1) A. Naik sepeda dengan kecepatan rata-rata 15 km/jam. B.Diantar Ayah naik mobil dengan kecepatan rata-rata 60 km/jam. C. Diantar Kakak naik motor dengan kecepatan rata-rata 75 km/jam, tetapi harus menunggu 25 menit terlebih dahulu. D.Berjalan kaki sejauh 400 m dengan kecepatan 4 km/jam, lalu naik angkot dengan kecepatan rata-rata 40 km/jamjawaban sama caranya l​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.a

2.d

Penjelasan dengan langkah-langkah:

aku hanya bisa menjawab itu saja

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh inessah578 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 18 Jan 22