tentukan anti turunan dari fungsi fungsi f(×) berikut. D.

Berikut ini adalah pertanyaan dari benisyowgmailcom pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Tentukan anti turunan dari fungsi fungsi f(×) berikut. D. f(×)=⅓​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Antiturunan dari fungsi f(x) = ⅓ adalah ⅓x + C, selengkapnya silahkan scroll kebawah

Pendahuluan:

Antiturunan sendiri bisa dikatakan sebagai integral. Integral merupakan kebalikan atau invers dari fungsi turunan (diferensial). Penerapan integral sendiri bisa anda temukan pada materi volume dan luas benda putar Soal diatas adalah jenis soal integral aljabar tak tentu dan tentunya dapat diselesaikan dengan rumus ∫ dx = x + C. dimana merupakan konsep dasar penyelesaian yaitu axⁿ dx = a/(n + 1)xⁿ⁺¹ + C. Woke langsung saja kita kepenyelesaian soalnya

Penyelesaian:

∫ ⅓ dx

= ⅓/(0 + 1)x⁰⁺¹ + C

= 1/3/1 x¹ + C

= (1 . ⅓)x + C

= ⅓x + C

Nb = C adalah nilai sembarang bilangan real

Kesimpulan:

Berdasarkan pembahasan di atas, penyelesaian antiturunan dari fungsi f(x) = ⅓ adalah ⅓x + C. Semoga membantu dan bermanfaat

____________________

Pelajari Lebih Lanjut:

  1. Selesaikan integral tak tentu dari setiap bentuk fungsi aljabar berikut, dinyatakan hasil akhirnya dalam bentuk pangkat positif - yomemimo.com/tugas/29173328
  2. Nilai dari f(x) apabila f'(x) = x³ - 4x² + 3 dan f(0) = 1 adalah - yomemimo.com/tugas/30062503
  3. sin x + 2.cos(x) dx (Integral tak tentu fungsi trigonometri) - yomemimo.com/tugas/16006687

==========================

DETAIL JAWABAN:

  • Kelas: 11
  • Mapel: Matematika
  • Materi: Integral tak tentu fungsi aljabar
  • Kode Kategori: 11.2.10
  • Kata Kunci: Antiturunan dari f(x) = ⅓

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Vyhrmlέ06 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 05 Aug 21