Berikut ini adalah pertanyaan dari ettasannur pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Garis yang tegak lurus akan membentuk sudut 90 derajat (sudut siku-siku).
Pebahasan:
Titik merupakan bentuk paling dasar dalam geometri.Titik ditulis dengan tanda titik dan diberi nama dengan huruf besar.Sebuah titik hanya untuk menunjukkan posisi dan memiliki ukuran nol (panjang nol, lebar nol, dan tinggi nol).
Garis adalah kumpulan titik-titik yang memanjang secara tak berhingga ke dua arah.Sebuah garis memiliki panjang tidak terbatas.
Ruas garis adalah potongan sebuah garis.Sebuah ruas garis memiliki dua titik ujung dan diberi nama menurut kedua titik ujungnya.
Sinar garis merupakan bagian dari sebuah garis, namun hanya memiliki satu titik ujung.Sebuah sinar garis diberi nama dengan huruf titik ujungnya dan titik lain pada sinar garis tersebut.
Sudut adalah dua sinar yang memiliki titik ujung yang sama.Titik ujung tersebut dinamakan titik sudut dan sinar-sinar garisnya dinamakan sisi-sisi sudut. Dalam geometri, sudut diukur dengan derajat dari 0° sampai dengan 180°. Derajat menunjukkan ukuran sudut.
Simbol ∠digunakan untuk menunjukkan sebuah sudut.Simbol m∠ digunakan untuk menunjukkan ukuran sebuah sudut.
Bidang adalah kumpulan titik yang jumlahnya tak terhingga yang membentuk permukaan rata yang melebar ke segala arah sampai tak terhingga.
Sebuah bidang memiliki panjang tak terbatas, lebar tak terbatas, dan tinggi nol. Sebuah bidang biasanya digambarkan dengan gambar segi empat dan diberi nama dengan satu huruf besar.
==================
Detil Jawaban:
Kelas : 10
Mapel : Matematika
Kategori : Dimensi Tiga
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh reivanramdhani01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 06 Jul 21