Berikut ini adalah pertanyaan dari selviav648 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
3/11 + 1/11 =
2/20 + 3/20 +5/20 =
1/2 + 2/3 =
2/4 + 3/5 =
1/8 + 3/4 =
4/25 + 3/2 + 5/10 =
5/7 + 3/6 + 5/8 =
Bantu Ya Kakk
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
PENDAHULUAN
Penjumlahan Pecahan
Dalam menjumlahkan Pecahan yaitu penyebut kedua atau lebih pecahan yang akan di jumlahkan harus sama dahulu, dan jika penyebutnya sudah sama maka hanya pembilangnya saja yang dijumlahkan dan penyebutnya tetap (tidak dijumlahkan).
Misalnya :
- 2/5 + 1/5
Karena penyebutannya sudah sama jadi langsung dijumlahkan saja pembilangnya 2/5 + 1/5 = 2+1/5 = 3/5
- 1/2 + 3/5
Nah, ini penyebutnya berbeda yaitu 2 dan 5 jadi harus disamakan dahulu penyebutannya, untuk menyamakan penyebutannya bisa 2 × 5 dan 5 × 2 jadi penyebutannya menjadi sama yaitu 10. Jika penyebutnya dikalikan pembilangnya juga jangan lupa harus dikalikan, jadi 1/2 jika penyebutnya akan dijadikan 10 maka 2 × 5 begitu juga dengan pembilangnya 1 × 5 dan menjadi pecahan tidak sederhana 5/10 dan begitu pula pecahan 3/5 jika penyebutnya dijadikan 1 maka 5 × 2 dan 3 juga dikali 2 dan menjadi pecahan 6/10.
1/2 + 3/5 = 5/10 + 6/10 = 11/10 = 1 1/10
Seperti itu penjelasan dari saya semoga anda paham...
PEMBAHASAN SOAL
Penyelesaian
Penyebutnya sudah sama jadi hanya dijumlahkan pembilangnya saja.
_________________________
Ketiga pecahan penyebutnya sama jadi pembilangnya langsung dijumlahkan, hasil penjumlahannya 10/20 merupakan pecahan tidak sederhana jadi bisa disederhanakan menjadi 1/2.
_________________________
Penyebutnya masih berbeda jadi disamakan dahulu, dan hasil penjumlahannya nilai pembilang lebih besar dari penyebut jadi bisa dijadikan pecahan campuran.
_________________________
Penyebutnya disamakan dahulu, dan hasilnya dijadikan pecahan campuran.
_________________________
Penyebutnya bisa saja hanya satu yang diubah karena bisa disamakan dengan penyebut pecahan lain.
_________________________
Dalam soal ini sedikit rumit karena menjumlahkan tiga pecahan yang berbeda penyebut dan harus menyamakan penyebutnya dahulu, untuk menyamakan penyebutnya yaitu dapat dengan mencari KPK dari ketiga penyebut pecahan tersebut.
_________________________
Caranya menjumlahkan dua pecahan dahulu dan hasilnya dijumlahkan lagi dengan pecahan ketiga, atau langsung disamakan penyebutannya saja dengan mencari KPK, KPK dari 7,6,8 adalah 168.
_________________________
Detail Jawaban
- Mapel : Matematika
- Kelas : 5
- Materi : Pecahan
- Bab : 5
- Kata kunci : Penjumlahan pecahan
- Kode soal : 2
- Kode kategorisasi : 5.2.5
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh etria04 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 06 Feb 22