Berikut ini adalah pertanyaan dari hudawinardo pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Sebuah kapal dapat terisi bahan bakar hingga penuh sebanyak 50 liter. Kapal tersebut menghabiskan 8 liter untuk setiap kali mencari ikan sejauh 100 km. Pak Nurman mencari ikan sejauh 400 km dimulai dengan kondisi tangki bahan bakar yang penuh. Sesampainya mendapatkan ikan, Pak Nurman memperkirakan sisa bahan bakar yang ada dalam tangki kapalnya. Analisislah olehmu berapa banyak sisa bahan bakar yang ada agar Pak Nurman tidak kehabisan bahan bakar untuk mencari ikan? *
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
jawaban:
dik:Setiap 100km habis 8liter bahan bakar
apabila400km maka menghabiskan 8x4=32liter
sisa bahan bakar:50-32=12liter
Jadi,sisa bahan bakar pak nurman adalah 12liter
MAAF KALO SALAH
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lapet59 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 29 Dec 21