Berikut ini adalah pertanyaan dari pd115598521 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
- Pecahan
______________________________
Jawaban :
Pecahan biasa merupakan suatu bentuk yang hanya terdiri atas pembilang dan penyebut.
Pembahasan :
Pecahan banyak sekali bentuk jenis nya, antara lain :
- Pecahan biasa
- Pecahan desimal
- Pecahan campuran
- Bentuk persen atau permil
Pecahan biasa hanya terbentuk dari pembilang per penyebut, yang biasa dikatakan sebagai a/b.
Pada bentuk pecahan desimal, terdapat bentuk koma ( , ) di depan atau kadang di antara bilangan-bilangan cacah asli nya.
Bilangan campuran, biasa dilambangkan dengan a b/c.
Dan terkahir bilangan berbentuk persen, dapat dinyatakan dengan a% ataupun n%.
Pecahan Biasa
Berbicara tentang pecahan, sebelumnya kita juga perlu mengetahui seperti apa bagian utuhnya, dan seperti apa bagian pecahannya, karena pengertian pecahan adalah bagian dari yang utuh.
Pembilang pada bentuk pecahan biasa, dibentuk menjadi kelipatan penyebut ditambahkan sisanya.
Asalnya pecahan dapat kita imajinasi kan sebagai bentuk,
Bentuk dan nilai satuan seutuhnya, kemudian diiris, dan yang terkahir dimasukkan ke dalam bingkainya.
Pada pernyataan diatas, memberikan penjelasan pada kita akan makna pecahan sebagai bagian dari satuan seutuhnya. Contoh :
• ⅞ ( dibaca " tujuh pee delapan " ) menyatakan 7 bagian dari seutuhnya, yaitu 8
Penulis pada ⅞, bilangan 7 di bagian atas disebut pembilang, dan 8 di bagian bawah dinamakan penyebut. Apabila pecahan ⅞ diubah ke dalam bentuk desimal menjadi 0,875 dan persen nya adalah 87,5%.
Suatu pecahan akan tetap senilai jika pembilang dan penyebut nya dikalikan degan bilangan yang sama asalkan pengali bukan bilangan nol. Pecahan biasa yang dapat diubah menjadi pecahan campuran adalah pecahan tidak murni.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh shilakaviana08 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 19 Oct 21