Pada tahap metamorphosis pada katak, bernafas dengan ingsan adalah… a.

Berikut ini adalah pertanyaan dari nich10elle pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Pada tahap metamorphosis pada katak, bernafas dengan ingsan adalah…a. Katak berekor c. telur

b. katak dewasa d. kecebong

aslinya ini ipa cuman gk ada pilihan ipa tolong dibantu ya ty

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

D. Kecebong

Penjelasan

Dalam Biologi, Beghudu, Berudu atau Kecebong adalahtahap pra-dewasa (larva) dalam daur hidup(metamorfosis) amfibia. Berudu atau Kecebong eksklusif hidup di air dan berespirasi (bernapas) menggunakan insang, seperti ikan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aalfajriani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Dec 21