Perhatikan pernyataan berikut. (i) Kumpulan bunga di halaman rumahmu. (ii)

Berikut ini adalah pertanyaan dari pakpahansinta201 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Perhatikan pernyataan berikut. (i) Kumpulan bunga di halaman rumahmu. (ii) Kumpulan siswa yang baik di kelasmu. (iii) Kumpulan warna pelangi. (iv) Kumpulan pulau kecil di Indonesia. Pernyataan yang merupakan himpunan adalaha. (i) dan (ii)
b. (i) dan (iii)
c. (i), (ii), dan (iii)
d. semua​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

b. (i) dan (iii)

Penjelasan:

Himpunan adalah kumpulan dari benda-benda atau obyek yang diterangkan dengan jelas.

Himpunan memiliki keterangan atau informasi yang detail. Tak semua kumpulan bisa menjadi himpunan. Kumpulan yang tidak jelas definisi dan ukurannya, tidak bisa disebut sebagai himpunan.

Semoga membantu&Bermanfaat

Maaf jika salah

#CMIIW

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh febrianasyifaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 09 Jan 22