Pak Beni memiliki rumah yang sangat besar. Halaman rumahnya pun

Berikut ini adalah pertanyaan dari ayunatas0904 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Pak Beni memiliki rumah yang sangat besar. Halaman rumahnya pun luas. Pak Beni memiliki 3 orang anak. Pak Beni beserta istrinya ingin memanfaatkan lahan yang ada pada halaman rumahnya sebagai arena bermain anak-anak. Pak Beni ingin membuat kolam renang untuk anakanaknya. Aktivitas renang merupakan hobi keluarga Pak Beni juga. Setelah bermusyawarah dengan istri dan ketiga anaknya, mereka sepakat untuk membuat kolam renang dengan bentuk lingkaran. Mereka berencana memberi ubin yang bergambar menarik di sekeliling kolam renang. Jika jari-jari bangunan kolam renang diinginkan sebesar 7 meter, Berapa meter panjang ubin yang dibutuhkan? Gambarkan bentuk bangun kolam renang keluarga Pak Beni juga. TLONG DI JAWAB​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

jari jari =7m

untuk mencari keliling menggunakan R+r=7+7=14

phi=22/7 bila bisa dibagi 7

phi=3,14 bila tidak bisa dibagi 7

jadi 14 bisa dibagi 7

caramencari keliling=phixd =22/7x14=44

jadi untuk uin mengelilingi kolam =44m

terimakasih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Rahmatan2006 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Feb 22