Berikut ini adalah pertanyaan dari salsacelestia pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Quiz Matematika [Kelas 3?] [Jumat-9-April-2021] [5:39 PM]1.Wahyu mempunyai uang 5 lembar lima ribuan, 2 lembar ribuan, 1 keping lima ratusan. Berapakah jumlah uang Wahyu?
2.Berapa keliling bangunan bujursangkar dengan panjang sisi 11 cm?...
Peraturan:
-Jangan copas lah weh
-Jangan liat google
-Jangan pakai bahasa alien (snbssjhsssjsj)
-Kalau gak bisa jawab,Jangan ngasal,jawab pertanyaan yang lain aja sono
-Jawab Beserta Penjelasan
-Gunakan Bahasa Sendiri
'Jangan Ambil Poin Ya weh
[wih Pertanyaannya cuma 2 tapi peraturannya banyak banget]
2.Berapa keliling bangunan bujursangkar dengan panjang sisi 11 cm?...
Peraturan:
-Jangan copas lah weh
-Jangan liat google
-Jangan pakai bahasa alien (snbssjhsssjsj)
-Kalau gak bisa jawab,Jangan ngasal,jawab pertanyaan yang lain aja sono
-Jawab Beserta Penjelasan
-Gunakan Bahasa Sendiri
'Jangan Ambil Poin Ya weh
[wih Pertanyaannya cuma 2 tapi peraturannya banyak banget]
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. 27.500
2. 44cm
Penjelasan dengan langkah-langkah:
1. (5x5.000) + (2x1.000) + (1x500) = 25.000+2.000+500 = 27.500
2. bujursangkar = persegi, maka K = s + s + s + s = 4s = 4x11 = 44cm
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ackerman096 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 08 Jul 21