y tolongggghh MTK kls 4 sd kok​

Berikut ini adalah pertanyaan dari Nana12ml pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Y tolongggghh MTK kls 4 sd kok​
y tolongggghh MTK kls 4 sd kok​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

8. A. Rp. 27.600.000,-

9. D. 1276 cm^2

10. C. 8 cm

11. C. 392 cm^2

12. D. berhimpit

Penjelasan dan langkah-langkah adalah

8. Diketahui:

Panjang = 75 cm

lebar = 45 cm

sekeliling kebun akan di pasang pagar dengan biaya Rp. 115.000,- /m

Ditanyakan: berapa biaya untuk pemasangan pagar!

Penyelesaian:

Menghitung keliling kebun persegi panjang

K = p + l + p + l

K = 75 + 45 + 75 + 45

K = 240 cm

Menghitung Biaya pagar

= keliling × Biaya per meter

= 240 × Rp.115.000,-

= Rp. 27.600.000,-

Maka, total biaya yang harus dikeluarkan untuk biaya pagar adalah Rp. 27.600.000,-

9. Diketahui:

Segitiga KLM

KL (alas) = 44 cm

LM (tinggi)= 58 cm

Ditanyakan: Luas segitiga KLM!

Penyelesaian:

L∆= \frac{a \times t}{2}

L∆= \frac{44 \times 58}{2}

L∆= \frac{2552}{2}

L∆=1276 \: {cm}^{2}

Maka, Luas segitiga KLM adalah 1276 cm^2

10. Diketahui:

Luas ∆ = 48 cm^2

Tinggi = 12 cm

Ditanyakan: panjang alas segitiga !

penyelesaian:

L∆= \frac{a \times t}{2}

a = \frac{L∆}{t} \times 2

a = \frac{48}{12} \times 2

a = 8 \: cm

Maka, panjang Alas segitiga adalah 8 cm

11. Diketahui:

Persegi panjang PQRS

panjang PQ = 28 cm

Jika panjangnya dua kali lebarnya

Maka lebarnya adalah 28 : 2 = 14 cm

Ditanyakan: Luas persegi panjang PQRS!

L. PQRS = p × l = 28 × 14 = 392 cm^2

Maka Luas Persegi Panjang PQRS adalah 392 cm^2

12. Dua garis berhimpit

garis yang saling berimpit adalah suatu kedudukan dua garis yang terletak pada satu garis lurus. sehingga akan terlihat saling menutupi satu sama lain. kedua garis tersebut memiliki titik pertemuan yang tak terhingga.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yayoungh dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 18 Apr 22