Dari data 8, 5, 6, 6, 8, 7, 9, 5,

Berikut ini adalah pertanyaan dari PalaBapakmu pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Dari data 8, 5, 6, 6, 8, 7, 9, 5, 9, 8, 6, 7, 7, 8, 5, 9, 8, 6, 7 maka kuartil tengah ( Q2 ) adalah ....a.6
b.8
c.9
d. 7
Dari data 8, 5, 6, 6, 8, 7, 9, 5, 9, 8, 6, 7, 7, 8, 5, 9, 8, 6, 7 maka jangkauan interkuartilnya adalah ....

3
4
2
5
Nilai rata-rata ulangan Matematika kelas 8C yang jumlah siswanya 40 adalah 76. Nilai rata-rata ulangan siswa putri 80 dan untuk siswa prianya rata-rata ulangannya 70. Maka jumlah siswa putri adalah ....

26
24
30
20
batu pls dikumpul ntr​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

1. D.7

2. C. 2

3. B. 24

Penjelasan dengan langkah-langkah:

1. Array data / Urutkan data

5 5 5 6 6 6 6 7 7 7 7 8 8 8 8 8 9 9 9

banyaknya data adalah 19, n = 19

Cari letak Q2

Q2 = 2/4 (n+1)

Q2 = 1/2 (19+1)

Q2 = 1/2 (20)

Q2 = 10

Q2 terletak di data ke 10, maka Q2 = 7 / D.

2. Cari Q3 dan Q1

Q3 = 3/4 (n+1)

Q3 = 3/4 (19+1)

Q3 = 3/4 (20)

Q3 = 15

Q3 terletak di data ke 15, maka Q3 = 8

Q1 = 1/4 (n+1)

Q1 = 1/4 (19+1)

Q1 = 1/4 (20)

Q1 = 5

Q1 terletak di data ke 5, maka Q1 = 6

Rumus Jangkauan Interkuartil

= Q3 - Q1

= 8 - 6

= 2

Jawaban = c.2

3.

misal\\jumlah putri = x\\jumlah pria = y\\\\mean total = \frac{mean putri * x + mean putra * y}{x + y} \\76 = \frac{80x + 70y}{x + y} \\76x + 76 y = 80x + 70y\\76y - 70y = 80x - 76x\\6y = 4x\\3y = 2x\\3 : 2\\\\Total siswa = 40\\Siswa putri = 3/5 * 40 = 24\\\\

Jawaban : 24

-

#SemangatBelajaar

#JagaKesehatan

#Terbaik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh naillaop dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 09 Aug 21