Sebuah klinik kesehatan melayani rawat inap pasien. Terdapat 4 pasien

Berikut ini adalah pertanyaan dari rizkyalmira21 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebuah klinik kesehatan melayani rawat inap pasien. Terdapat 4 pasien yang dirawat di klinik itu. Mereka ditempatkan di 2 ruangan berbeda.Ruang pertama khusus penderita penyakit pernapasan menular dan ruang yang lain untuk penderita penyakit pernapasan yang tidak menular.
Pasien yang dirawat di klinik tersebut adalah penderita sakit asma, TBC, dipteri, dan kanker paru-paru.

Penempataan yang benar adalah

A. Ruang 1 pasien asma dan TBC, ruang 2 dipteru dan kanker paru pary

B.Ruang 1 pasien TBC,dipteri, dan Asma , ruang 2 kanker paru paru

C.ruang 1 pasien asma dan kanker paru paru Ruang 2 dipetri dan TBC

D.Ruang 1 pasien TBC dan dipteri , Ruang 2 asma dan kanker paru paru

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D

Penjelasan:

karena penyakit yang tidak menular adalah Asma dan kanker paru-paru dan yang menular adalah Dipteri dan TBC

#maaf kalo salah

#semoga bermanfaat

#jadikan jawaban tercerdas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muhammadziyadalkhair dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Dec 21