Berikut ini adalah pertanyaan dari Connieajanapa pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Menurut Senior Associate Director Colliers International Indonesia Ferry Salanto, selain pandemi Covid-19, turunnya sewa ruang perkantoran juga dipicu oleh semakin banyaknya suplai perkantoran. Hingga tahun 2020, suplai ruang baru perkantoran terus meningkat seiring selesainya proyek-proyek pembangunan.
TOLONG GAGASAN POKOK NYA!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
﷽
السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ
______________________________________
BERADA DI URAIAN!
► Gagasan Pokok adalah gagasan yang mengambil kalimat utama/kalimat penting biasanya di awal, tengah, atau akhir paragraf
Gagasan Pokok Paragraf 1 :
Tren sewa ruang perkantoran di Jakarta diproyeksikan terus menurun karena dampak Pandemi COVID-19.
Gagasan Pokok Paragraf 2 :
Menurut Senior Associate Director Colliers International Indonesia Ferry Salanto, selain pandemi Covid-19, turunnya sewa ruang perkantoran juga dipicu oleh semakin banyaknya suplai perkantoran.
✈ Pengertian Gagasan Penjelas/Gagasan Pendukung
______________________________________
✏ VAK ✏ : Bahasa Indonesia
⌨ Kelas ⌨ : 4
⏲ Kode Kategorisasi ⏲ : 4.1.1
⚖ Kode Soal ⚖ : 1
♦ Entitas ♦ : 1
⛷ Kata Kunci ⛷ : Gagasan Utama, Gagasan Pokok, Gagasan Penjelas, Gagasan Pendukung
______________________________________
الْحَمْدُ لِلَّهِ رَبِّ الْعَالَمِينَ
وَالسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ccerry757 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 13 Jul 21